Logo Merdeka Belajar Go Publik
Logo Merdeka Belajar akhirnya go publik. Artinya boleh
digunakan oleh masyarakat umum sebagai upaya propaganda positif program
pendidikan nasional. Kebijakan tersebut dikuatkan dengan Surat Edaran
Sekretaris Jenderal Direktorat
Pendidikan PAUD, Dikdas, dan Dikmen, Nomor : 65817/A/HM/0.1/00/2021 Tentang Penyampaian Logo Merdeka Belajar tertanggal 27
September 2021.
SURAT EDARAN PENYAMPAIAN LOGO MERDEKA BELAJAR
Logo Merdeka Belajar dalam surat edaran tersebut juga disampaikan bahwa dapat digunakan untuk
produk-produk internal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset dan
Teknologi; media luar ruang, dan lainnya. Logo Merdeka Belajar dapat pula digunakan publik sebagai
kampanye hingga Merdeka Belajar dapat diterima baik oleh masyarakat.
Kunjungi juga:
Post a Comment for "Logo Merdeka Belajar Go Publik"